
BEST SELLER
ROADTRIP LEGPACK 1A
Product Price
Rp269.000,00
Description
Ringkas untuk menemanimu selama bepergian, tas Roadtrip Legpack 1A dapat kamu andalkan untuk membawa benda-benda esensialmu. Tas berkapasitas 2.5 L dari EIGER 1989 ini memiliki kompartemen utama dengan saku dalam, kompartemen sekunder dengan organizer, dan saku depan. Terbuat dari bahan water-repellent, tas ini memberi perlindungan untuk benda-benda yang kamu simpan di dalamnya dari cipratan air dan hujan intensitas ringan. Kamu bisa memakai tas di paha dengan mengatur dua strap di panel belakang tas atau sebagai tas selempang sesuai dengan keinginanmu.
Product Information
- Brand
- EIGER